LAPANGAN BLANG PADANG
Lapangan
Blang Padang tidak hanya menjadi saksi bisu perjuangan
bangsa Aceh dalam melawan penjajah dahulu, namun juga menjadi saksi betapa
dahsyatnya tsunami yang melanda Aceh pada tahun 2004 silam. Setelah tsunami,
lapangan seluas delapan hektar ini telah menjadi sebuah konsep komplit yang sangat menarik
dengan berbagai fasilitas olahraga, seperti lapangan basket,
sepak bola, voli,
dan sebagainya. Di lapangan ini kita juga dapat melihat
prasasti berbentuk perahu. Itu merupakan prasasti “Thanks to the World”, yaitu
sebuah bentuk ucapan terimakasih kepada negara-negara yang sudah terlibat dalam
program pemulihan Aceh setelah bencana tsunami.
ConversionConversion EmoticonEmoticon